4.11.10

GHIBAH

Diposting oleh vhia di 02.28

Ghibah atau menggunjing




      Ghibah adalah membicarakan orang lain pada masalah yang tidak disenanginya bila ia mengetahuinya,baik yang disebut-sebutitu kekurangan yang ada pada badannya,nasabnya, tabiatnya,ucapannya maupun agamanya hingga pada pakaiannya, rumahnya atau harta miliknya yang lain.
Ghibah adalah penyakit hati yang memakan kebaikan, mendatangkan keburukan serta membuang-buang waktu secara sia-sia. Penyakit ini meluas dimasyaarakat karena kurangnya pemahaman agama,kehidupan yang semakin mudah dan banyaknya waktu luang. Kemajuan teknologi seperti telepon  juga turut menyebarkan penyakit masyarakat ini.
Ghibah tidak terbatas dengan lisan atau kata-kata saja,namun juga bisa terjadi dengan tulisan atau isyarat seperti kedipkan matamu, gerakan tanganmu, cibirkan bibirmu dan sebagainya. Sebab inti ghibah adalah kamu memberitahu kekurangan temanmu kepada orang lain.
Demikian juga jika melakukan suatu gerakan untuk memperagakan orang lain seperti menirukan cara jalannya,cara berbicaranya dan lain-lain. Bahkan perbuatan yang demikian itu lebih parah daripada ghibah,karna disamping mengandung unsur memberitahu kekurangan orang,juga mengandung tujuan mengejek atau meremehkannya.

       Yang lebih bahaya lagi adalah ghibah dengan tulisan, menulis kekurangan atau aib teman atau orang lain dimedia massa. Kemudian tulisan itu dibaca oleh masyarakat luas. Disini lebih besar dosamu dan kesalahanmu dibandingkan dengan ghibah biasa.

Tips menghindari ghibah
Untuk mengobati kebiasaan ghibah,ada beberapa kiat yang bisa kamu lakukan,yaitu:
a)      Selalu kamu ingat bahwa perbuatan ghibah adalah penyebab kemarahan dan kemurkaan allah serta turunnya adzab dari-Nya.
b)      Takut kebaikanmu akan pindah kepada orang yang digunjing atau yang di ghibah.
c)      Hendaknya mengingat aib diri sendiri lebih dahulu sebelum menggibah.
d)     Selalu ingat bahwa bila membicarakan saudaramu,maka kamu seperti orang yang makan bangkai saudara sendiri.dapat dilihat (Qs.al-hujurat:12)
e)      Wajib mengingatkan teman yang sedang melakukan ghibah,bahwa perbuatan tersebut  hukumnya haram dan dimurkai allah.
f)       Selalu mengingat ayat-ayat dan hadits-hadits yang melarang ghibah dan selalu menjaga lisan agar tidak terjadi ghibah.

Semoga bermanfaat ^_^

0 komentar:

Posting Komentar

4.11.10

GHIBAH


Ghibah atau menggunjing




      Ghibah adalah membicarakan orang lain pada masalah yang tidak disenanginya bila ia mengetahuinya,baik yang disebut-sebutitu kekurangan yang ada pada badannya,nasabnya, tabiatnya,ucapannya maupun agamanya hingga pada pakaiannya, rumahnya atau harta miliknya yang lain.
Ghibah adalah penyakit hati yang memakan kebaikan, mendatangkan keburukan serta membuang-buang waktu secara sia-sia. Penyakit ini meluas dimasyaarakat karena kurangnya pemahaman agama,kehidupan yang semakin mudah dan banyaknya waktu luang. Kemajuan teknologi seperti telepon  juga turut menyebarkan penyakit masyarakat ini.
Ghibah tidak terbatas dengan lisan atau kata-kata saja,namun juga bisa terjadi dengan tulisan atau isyarat seperti kedipkan matamu, gerakan tanganmu, cibirkan bibirmu dan sebagainya. Sebab inti ghibah adalah kamu memberitahu kekurangan temanmu kepada orang lain.
Demikian juga jika melakukan suatu gerakan untuk memperagakan orang lain seperti menirukan cara jalannya,cara berbicaranya dan lain-lain. Bahkan perbuatan yang demikian itu lebih parah daripada ghibah,karna disamping mengandung unsur memberitahu kekurangan orang,juga mengandung tujuan mengejek atau meremehkannya.

       Yang lebih bahaya lagi adalah ghibah dengan tulisan, menulis kekurangan atau aib teman atau orang lain dimedia massa. Kemudian tulisan itu dibaca oleh masyarakat luas. Disini lebih besar dosamu dan kesalahanmu dibandingkan dengan ghibah biasa.

Tips menghindari ghibah
Untuk mengobati kebiasaan ghibah,ada beberapa kiat yang bisa kamu lakukan,yaitu:
a)      Selalu kamu ingat bahwa perbuatan ghibah adalah penyebab kemarahan dan kemurkaan allah serta turunnya adzab dari-Nya.
b)      Takut kebaikanmu akan pindah kepada orang yang digunjing atau yang di ghibah.
c)      Hendaknya mengingat aib diri sendiri lebih dahulu sebelum menggibah.
d)     Selalu ingat bahwa bila membicarakan saudaramu,maka kamu seperti orang yang makan bangkai saudara sendiri.dapat dilihat (Qs.al-hujurat:12)
e)      Wajib mengingatkan teman yang sedang melakukan ghibah,bahwa perbuatan tersebut  hukumnya haram dan dimurkai allah.
f)       Selalu mengingat ayat-ayat dan hadits-hadits yang melarang ghibah dan selalu menjaga lisan agar tidak terjadi ghibah.

Semoga bermanfaat ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Bocah Petualang Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea